kumpulan beberapa artikel rumah minimalis dan disertai berbagai contoh atau model rumah minimalis terbaru

Thursday, 2 April 2015

Contoh Desain Rumah Minimalis Bali

Contoh Desain Rumah Minimalis Bali - Rumah minimalis disuatu daerah memiliki model - model yang berbeda dari segi bentuk atau model, segi warna atau bisa dikatakan cat yang melekat pada rumah tersebut dan dari segi yang lainya. Tentunya dari contoh desain rumah minimalis terbaru sudah memiliki tingkat kesederhanaan tersendiri dari segi - segi yang sudah disebutkan tadi. Selain Kesederhanaan desain rumah minimalis juga ada beberapa yang memiliki kesan mewah tergantung dari desain eksterior yang sudah dipilih. Di daerah manapun tentu rumah minimalis sudah banyak yang memakainya terutama di perumahaan - perumahan. Saat ini kita akan menjelaskan bagaimana suatu desain atau model yang berada di daerah Bali yang disana juga begitu banyak desain - desain rumah minimalis yang beraneka ragam. Budaya yang masih kental membuat rumah - rumah disana tidak terlalu  memiliki desain yang bermacam macam.

Contoh Desain Rumah Minimalis Bali


desain rumah minimalis modern
Pada contoh rumah minimalis bali di atas merupakan model terbaru dari daerah bali yang memperhatikan budaya didaerah sana. desain rumah di daerah bali tidak terlalu mencolok seperti rumah rumah pada dasarnya, Model bentuk pun sangat sederhana namun terlihat menawan karena disana masih banyak tumbuhan tumbuhan sehingga memiliki nuansa yang berbeda, mungkin terasa nyman jika anda berada di daerah yang panas seperti jakarta ataupun surabaya. Di Bali hawa yang ada sangatlah sejuk dan rumah akan terasa nyaman. Intinya dari desain rumah bali ini bentuk dan strukturnya sederhana tidak berlebihan namun terlihat indah.

Disana suatu desain juga memiliki desain yang modern dan gaya akan tetapi untuk mendapatkan rumah yang bagus tidak harus menggunakan desain rumah minimalis modern cukup dengan desain yang sederhana saja nantinya pasti memiliki kesan tersendiri apalagi disana masih jarang yang memakai desain rumah minimalis. Memilih desain rumah minimalis sederhana sudah cukup untuk daerah sana karena pada dasarnya tren rumah sederhana masih bagus. Tak hanya desain rumah modern yang ditunjukan kepada dunia yang memiliki nilai estetik yang tinggi desain rumah minimalis tentu juga masih dikagumi oleh banyak orang disana. Meskipun Anda tidak tinggal disana bisa meniru desain - desain rumah yang berada disana.

sebuah rumah akan nampak indah bila yang memakainya menuangkan perasaanya. Rumah minimalis bali biasanya dengan menuangkan sensasi alami dengan penyatuan dengan alam yang membuat rumah tersebut berasa sejukkarena alam yang ada disana terutam pohon - pohonnya masih banyak. desain rumah minimalis terbaru bisa dibuat lantai 1 atau lantai 2 sesuai dengan keingin dan kebutuhan anda. Suasana dibali yang hingga saat ini kita ketahui dengan ketenangannya maka tidak jarang jika rumah - rumah minimalis maupun rumah biasa terasa damai. Dengan menggabungkan suatu hiasan hiasan tertentu seperti pagar - pagar kecil, tanaman bunga dan latar rumah yang pas membuat rumah menjadi lebih indah.

Ada juga sebagian rumah yang memakai pagar tembok disebelah kanan dan kiri rumah mereka dengan syarat hiasan yang ada pada latar dengan hiasan yang simple seperti bunga dengan secukupnya serta rumput sebagai hiasan depan rumah minimalis bali. Dan jika anda ingn menambahkan pagar rumah di depan nya maka sebaiknya menggunakan pagar besi yang tidak terlalu mencolok dengan desain yang simple. Kemudian dibagian taman denpanya mungkin semakin dipersempit lagi mungkin hanya sebuah hiasan rumput saja. Untuk keadaan pada malam hari biasanya rumah rumah disana menggunakan pencahayaan lampu kuning agar suasana rumah menjadi lebih berkesan harmonis dan mewah walaupun rumah tersebut hanya rumah minimalis .

Penambahan tangga di depan rumah juga bisa anda pertimbngkan dengan beberapa anak tangga saja guna sebagai membuat rumah agar tampak lebih tinggi jika rumah minimalis yang kita miliki adalah rumah minimalis dengan lantai satu atau tidak tingkat. Serta penambahan hiasan yang melekat pada kiri kanan rumah dan jika masih ada latar yang cukup bisa anda tambahkan pohon kecil sebagai elemen penambah suasana rumah.Rumah minimalis bali ini kebanyakn bentuk dan strukturnya adalah simple tidak seperti rumah minimalis dengan pada umumnya. Gapura yang biasanya dipakai pada rumah minimalis di bali yang digunakan pada gerbangnya digunakan sebagai adat istiadat sebuah rumah yang ada di daerah bali yang mana disana hampir semua rumah memasang sebuah gapura dan konon mereka percayai sebagaia pelindung dari gangguan balak musibah.

Rumah minimalis yang ada di daerah bali biasanya memiliki warna cat yang dominan sama dengan warna dasar putih dan dengan warna sentuhan warna coklat, kuning dan warna warna lain yang memiliki kesan lembut. Disana model rumah yang ada tidak terlalu mewah dan tidak melebih lebihkan dengan desain yang sederhana tetapi dengan mempertahankan modernisasi pada tahun - tahun ini.

Demikian penjelasan kami mengenai desain rumah minimalis bali dan rasanya sudah cukup untuk penjelasan hari ini dengan kita bisa memahami di dalam setiap rumah minimalis yang ada. Jika anda mungkin masih kurang mengenai desain rumah bisa anda lihat dalam kumpulan desain rumah terbaru dan  juga lihat artikel sebelumnya mengenai rumah minimalis type 36 yang ada sebelum rumah minimalis bali. Terima kasih atas kunjungan anda dan jika ada masalah apapun bisa anda berikan komentar dibawah ini.

Contoh Desain Rumah Minimalis Bali Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Post a Comment